Berikut ini adalah cara login Operator Madrasah di aplikasi raport digital madrasah (ARD) online sebelum melakukan konfigurasi data yang diperlukan:
- buka laman sikurma.kemenag.go.id/ard/
- lanjutkan dengan login operator dengan:
- username : NSM
- password : lembaga
- dan klik masuk atau tekan ENTER
- jika berhasil login, Anda di bawa ke dashbord seerti di gambar berikut ini:
- lakukan konfigurasi seluruh data yang diperlukan:
- madrasah
- mata pelajaran
- muatan lokal
- ekstra kurikuler
- guru
- siswa
- rombongan belajar
- lakukan dengan cermat
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Jika belum pernah diisi apapun maka di dashboard akan terlihat masih kosong. Lakukan pengisian data secara menyeluruh agar semua fitur berjalan dengan baik. Data guru juga harus diisi dengan sempurna agar guru dapat melakukan login dan aktivitas sebagaimana mestinya.
Demikian informasi tentang Begini Cara Login Di ARD Madrasah Online. Semoga bermanfaat.